Beautiful Yellow

Siapa yang suka warna kuning? Saya sendiri kurang suka....
Sampai beberapa saat yang lalu,  saya menemukan kain bermotif tribal. Kain tersebut memiliki 5 seri warna, salah satunya warna kuning. Sempat ragu untuk membuatnya menjadi gamis ANNORA

Tapi disisi lain, saya justru tertantang untuk menaklukkan warna kuning ini.  Begitu gamisnya jadi, ternyata cantik sekali. Apalagi bahannya spandex mikro. Sangat dingin, halus dan jatuh. Saya benar-benar jatuh cinta dibuatnya.



--------------------------------------------------------------------


Hari itu saya sedang ada keperluan. Sengaja  mengenakan Tribal dress warna yellow. Saya kombinasikan dengan pastan (pasmina instan) produksi ANNORA. Pasmina ini sebetulnya merupakan koleksi ANNORA setengah tahun yang lalu. Tapi karena permintaan cukup tinggi, maka akan segera di produksi ulang.





Kamu Bisa lihat detail motif tribal dress ini, Motif cantiknya bisa memberikan kesan langsing untuk pemakainya.


Kalau ada yang bilang memakai dress dengan bahan sejenis jersey (yang jatuh) menyebabkan siluet tubuh kelihatan, karena kainnya akan menempel, saya biasanya tertawa.

Tunggu dulu, kain berbahan jersey bila digunakan untuk dress akan menempel pada tubuh pemakai bila cutting-nya A (model rok A biasa). Berbeda dengan gamis desain ANNORA,  bisa kamu lihat, ada banyak detail kerut dibagian dada. Kerut itulah yang  akan menyamarkan bentuk tubuh kita dengan sempurna.







Bagaimana dengan pasmina instannya? tenang saja.  Bagian petnya saya desain ulang dengan bentuk pet ANTEM (anti tembem) dengan pet yang lebih panjang hingga hampir menyetuh tulang dagu. Menyamarkan bentuk pipi bagi mereka yang chubby. Sekaligus menyamarkan pipi yang terlalu tirus bagi mereka yang kurus.
Jadi wajib dimiliki bagi siapapun karena bisa di style sesuai keingin tetapi tetap bisa tampil syari karena ukurannya cukup panjang (2 x 0,75)





Berikut adalah seri dari TRIBAL DRESS by ANNORA.


Oh iya, sekedar informasi. Tribal DRESS ini sudah habis terjual. Available di reseller kami.





Availabe at :


1. Divara Bajuonline (085641546789 / pin bb 2a8e0f14) 

2. Bunda Anis (wa 0813 3325 9359)
3. Bunda Khusnul Fitriah (0852 5919 5152)
4. Bunda Bungku (Bojonegoro)(0813 3022 6679)
5. Bunda Lina Moza (WA 0888 0586 2221 / 7FBB0BED)






Sebagai tambahan saat ini ANNORA sedang mengembangkan sistem keagenan. Semua Motif Gamis kami diproduksi very limitted edition, tidak diproduksi ulang. 


Bila anda tertarik menjadi distributor kami bisa menghubungi saya di  WA 08570 646464 3 
(no call no sms)





Salam Hangat, be syari and shalihah ya ukhti.



CONVERSATION

0 komentar: